Bersama Riau News

Anggota TNI AD dan Anggota TNI AL kesambar Petir

Ditulis oleh: emeni | April 24, 2024

 

ada Hari Rabu Tanggal 24 April 2024 sekira pukul 15.20 Wib bertempat di Depan Delta 1 Pintu AL, telah ditemukan dua orang anggota TNI AD dan TNI AL Korban tersambar petir, adapun yang dapat dilaporkan adalah sbb :

B. Biodata Korban :
TNI AD :
1. Nama : Ardiayansyah
2. Pangkat : Prada
3. Saker : Mako Akademik TNI.
TNI AL :
1. Nama : Dani Sidiq.
2. Pangkat : Kls Bek Nrp 127277
3. Jab : Ta Subdis Jabatmil.
4. Satker : Disminpersal.

C. Kronologis Kejadian antara lain Sbb :
1. Sekira Pukul 15.20 wib Terdengar Bunyi Petir menggelegar.
2. Sekira pukul 15.22 Wib Terlihat orang yang berada disekitar datang membantu korban, didapati 2 orang terjatuh.
3. Sekira pukul 15.28 Wib 1 orang Korban terlihat anggota TNI Al dibawa ke Satkes Mabes AL dan 1 orang korban TNI AD dibawa ke Satkes Mabes TNI menggunakan Mobil Tamu.
4. Sekira pukul 15.30 Wib dilaksanakan pertolongan pertama untuk Anggota TNI AL oleh tim UGD Satkes Mabesal.
5. Sekira pukul 15.35 Wib dilaksanakan pertolongan pertama untuk Anggota TNI ADoleh tim UGD Satkes Mabes TNI.
6. Sekira pukul 16.00 Wib Korban Tersambar petir TNI AL dievak oleh Tim Satkes ke RS Ridwan Meuraksa Jakarta Timur.
7. Sekitar pukul 16.15 Wib Korban Tersambar petir TNI AD dievak oleh Tim Satkes ke RS Ridwan Meuraksa Jakarta Timur.
D. Dokumentasi terlampir.
E. Hal hal lain dilaporkan perkesempatan pertama.

Catatan :

– Terkait. Kondisi Prada Ardiayansyah anggota Mako akademi TNI mengalami pendarahan di telinga kanan dan saat ini sedang dalam penanganan di UGD Ridwan Meuraksa Jakarta Timur.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

ROKAN HILIR –PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) WK Rokan membuka Pusat Jajanan Serba Ada (Pujasera) yang diperuntukkan dalam peningkatan ekonomi

Poltabes Medan Melalui Satuan lalu lintas Menerapkan Rekayasa Lalulintas dikawasan Lapangan Benteng Pada Malam Pergantian tahun 2025

Poltabes Medan Melalui Satuan lalu lintas Menerapkan Rekayasa Lalulintas dikawasan Lapangan Benteng Pada Malam Pergantian tahun 2025

Medan, Bersamariaunews.com, Poltabes Medan Melalui Satuan lalu lintas Menerapkan Rekayasa Lalulintas dikawasan Lapangan Benteng Pada Malam Pergantian tahun 2025, Pengalihan

Oknum pejabat di Dinas pekerjaan umum Penataan Ruang Kab.Kampar Menipu Rekanan Kontraktor.

Oknum pejabat di Dinas pekerjaan umum Penataan Ruang Kab.Kampar Menipu Rekanan Kontraktor.

Kampar, Bersamariaunews.com. Ketua PPM Kabupaten Kampar yang akrab dipanggil dengan nama Anton sewaktu ditemui wartawan di kantornya Sabtu 27 April

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Saentis,Bersamariaunews.com . Warga masyarakat dusun 16 jalan kaliserayu desa Saentis Percut sei tuan Deli Serdang mengadakan beberapa perlombaan yang dari

Kunjungan kerja ( kunker) Bupati Deli Serdang Bapak H. Ashari Tambunan

Kunjungan kerja ( kunker) Bupati Deli Serdang Bapak H. Ashari Tambunan

SAENTIS, Bersama Riau news com Kunjungan kerja ( kunker ) Bupati Deli Serdang H.Ashari Tambunan bersama Wakil Bupati HM Ali

Tiga Paslon Bupati dan Wakil Bupati Deli Serdang periode 2024 – 2029

Tiga Paslon Bupati dan Wakil Bupati Deli Serdang periode 2024 – 2029

Deli Serdang, Bersamariaunews.com. Paslon Bupati dan Wakil Bupati Deli Serdang terdiri dari tiga pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati periode

Dua orang anggota TNI AL tersambar petir Rabu 24 April 2024

Dua orang anggota TNI AL tersambar petir Rabu 24 April 2024

Jakarta Timur, bersamariaunews.com telah ditemukan Dua orang anggota TNI AL korban tersambar petir pada hari Rabu 24 April 2024 sekira

Senin, DPRD Inhu Hanya Gelar Satu Pelantikan PAW

Senin, DPRD Inhu Hanya Gelar Satu Pelantikan PAW

RENGAT-DPRD Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) hanya menjadwalkan satu pelantikan Pengganti Antar Waktu (PAW) anggota DPRD Inhu dari partai Golkar pada

Suhendro ST mantan kades desa cinta rakyat maju mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Deli Serdang

Suhendro ST mantan kades desa cinta rakyat maju mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Deli Serdang

Cinta rakyat, bersamariaunews.com Mantan kades desa cinta rakyat maju mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Deli Serdang dari Partai Gelora periode

Warkop Anugerah jadi Sasaran Geng Motor

Warkop Anugerah jadi Sasaran Geng Motor

Bersamariaunews.com,Medan .Aksi Geng Motor semangkin membuat resah warga masyarakat Medan sekitarnya yang baru baru ini Sabtu dini hari pukul 01.00.wib.dalam