Bersama Riau News

Anggota TNI AD dan Anggota TNI AL kesambar Petir

Ditulis oleh: emeni | April 24, 2024

 

ada Hari Rabu Tanggal 24 April 2024 sekira pukul 15.20 Wib bertempat di Depan Delta 1 Pintu AL, telah ditemukan dua orang anggota TNI AD dan TNI AL Korban tersambar petir, adapun yang dapat dilaporkan adalah sbb :

B. Biodata Korban :
TNI AD :
1. Nama : Ardiayansyah
2. Pangkat : Prada
3. Saker : Mako Akademik TNI.
TNI AL :
1. Nama : Dani Sidiq.
2. Pangkat : Kls Bek Nrp 127277
3. Jab : Ta Subdis Jabatmil.
4. Satker : Disminpersal.

C. Kronologis Kejadian antara lain Sbb :
1. Sekira Pukul 15.20 wib Terdengar Bunyi Petir menggelegar.
2. Sekira pukul 15.22 Wib Terlihat orang yang berada disekitar datang membantu korban, didapati 2 orang terjatuh.
3. Sekira pukul 15.28 Wib 1 orang Korban terlihat anggota TNI Al dibawa ke Satkes Mabes AL dan 1 orang korban TNI AD dibawa ke Satkes Mabes TNI menggunakan Mobil Tamu.
4. Sekira pukul 15.30 Wib dilaksanakan pertolongan pertama untuk Anggota TNI AL oleh tim UGD Satkes Mabesal.
5. Sekira pukul 15.35 Wib dilaksanakan pertolongan pertama untuk Anggota TNI ADoleh tim UGD Satkes Mabes TNI.
6. Sekira pukul 16.00 Wib Korban Tersambar petir TNI AL dievak oleh Tim Satkes ke RS Ridwan Meuraksa Jakarta Timur.
7. Sekitar pukul 16.15 Wib Korban Tersambar petir TNI AD dievak oleh Tim Satkes ke RS Ridwan Meuraksa Jakarta Timur.
D. Dokumentasi terlampir.
E. Hal hal lain dilaporkan perkesempatan pertama.

Catatan :

– Terkait. Kondisi Prada Ardiayansyah anggota Mako akademi TNI mengalami pendarahan di telinga kanan dan saat ini sedang dalam penanganan di UGD Ridwan Meuraksa Jakarta Timur.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Korlantas Polri Serahkan Bantuan Kendaraan Listrik Untuk HUT RI di IKN

Korlantas Polri Serahkan Bantuan Kendaraan Listrik Untuk HUT RI di IKN

Balikpapan, Bersama Riau news.com, Korlantas polri menyerahkan bantuan 150 unit kendaraan listrik untuk operasional Ditlantas Polda Kalimantan Timur dalam mendukung

Korban perampokan tewas di rumahnya Klambir V Medan Helvetia

Korban perampokan tewas di rumahnya Klambir V Medan Helvetia

Medan, Bersama Riau news.com . Telah terjadi perampokan di sebuah rumah di daerah Klambir V Medan Helvetia hari Senin malam

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

Penerbitan : PT AMANAH BERDIKARI BERSAMA ( Nomor AHU 033491.AH.01.30.Tahun 2023 ) Berdasarkan UU Pokok Pers Nomor 40 Tahun 1999

Insiden penikaman terjadi tempat hiburan malam di Rokan hilir Riau

Insiden penikaman terjadi tempat hiburan malam di Rokan hilir Riau

Rohil . Bersamariaunews .com , sebuah insiden penikaman terjadi di tempat hiburan malam di Rokan hilir Riau pada Sabtu malam

Penemuan Tentara Amerika yang tersesat di tempat latihan desa Karanganyar dalam keadaan meninggal dunia

Penemuan Tentara Amerika yang tersesat di tempat latihan desa Karanganyar dalam keadaan meninggal dunia

Karanganyar,bersamariaunews.com. Pada hari Selasa 23 April 2024 pukul 01.00 wib telah ditemukan Anggota US Army yang tersesat di daerah latihan

Ditemukan mayat lelaki dikawasan bagan Percut

Ditemukan mayat lelaki dikawasan bagan Percut

Bagan Percut, bersamariaunews.com. Sesosok mayat laki-laki ditemukan terkapar bersimbah darah dilokasi kawasan Bagan Desa Percut kecamatan Percut sei tuan kabupaten

Universitas Deztron Indonesia di resmikan oleh kepala LLDIKTI WILAYAH I

Universitas Deztron Indonesia di resmikan oleh kepala LLDIKTI WILAYAH I

Medan .Bersamariaunews.com. Universitas Deztron Indonesia ( UDI ) setelah menerima Surat keputusan ( SK ) dari lembaga layanan pendidikan tinggi

Peresmian kantor camat Percut sei tuan yang baru

Peresmian kantor camat Percut sei tuan yang baru

Saentis,bersama Riau news.com. kantor camat Percut sei tuan yang baru diresmikan oleh bupati Deli Serdang, HM.Ali Yusuf Siregar Jumat 8/3/2024

Komplotan curanmor mengganas di daerah Deli Serdang

Komplotan curanmor mengganas di daerah Deli Serdang

Deli Serdang,bersamariaunews.com Komplotan curanmor mengganas di daerah Deli Serdang Sumatera Utara aksi mereka terekam kamera cctv ini terjadi di jalan