Bersama Riau News

Mobil Sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN

Ditulis oleh: admin bersama | May 9, 2024

Medan, bersamariaunews.com, – Mobil sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN, di jalan putri hijau, Medan Rabu 8/5/2024, sekira pukul 05.10 WIB.

Polisi saat ini masih melakukan pemeriksaan terhadap pengemudi mobil mewah tersebut,

Kasatlantas Polrestabes Medan, Kompol Andika Temanta Purba mengatakan mobil tersebut diisi Dua orang perempuan, berinisial ES sebagai pengemudi dan C penumpangnya.

Pengemudi ES baru dibawa ke kantor, yang sebelumnya sempat di bawa ke rumah sakit, selanjutnya setelah ES dinyatakan bahwa perawatan yang diberikan sudah cukup maka dibawa ke kantor untuk menjalani pemeriksaan, kata Andika.

Menurut Andika dugaan awal penyebab kecelakaan itu karena adanya unsur kelalaian dari supir mobil sport Porsche, dugaan sementara kelalaian pengemudi mobil karena tidak ada halangan yang berarti seperti mobil atau kendaraan lain dan penyeberangan jalan, namun mobil tersebut oleng ke kiri dan menabrak mobil yang sedang terparkir, selanjutnya menabrak tiang dan berakhir dalam posisi seperti itu, urainya.

Mobil sport Porsche mengalami ringsek bagian depannya tersangkut ditembok

Andika menambahkan,ES telah menjalani tes urine usai mengalami kecelakaan, namun belum diketahui Hasil dari pemeriksaan urine tersebut, kalau hasilnya tes urine mungkin beberapa jam ke depan, paparnya.

Kecelakaan tersebut bermula saat mobil sport Porsche berwarna putih datang dari arah selatan jalan putri hijau menuju Utara disimpang jalan merak jingga sekira pukul 05.10 WIB pagi.

Namun mobil mewah tersebut, tiba tiba hilang kendali dan langsung menabrak mobil Toyota Avanza berwarna hitam yang terparkir disisi jalan setelah itu mobil sport Porsche Menabrak tiang listrik dan warung hingga akhirnya menabrak tembok pagar kantor sat SAMAPTA POLRESTABES MEDAN.

Akibat kejadian kecelakaan tersebut, tembok pagar rubuh dan mobil sport Porsche mengalami ringsek di bagian depan, mobil itu juga tersangkut ditembok pagar sat Samapta Polrestabes Medan petugas telah mengerahkan mobil derek untuk mengevaluasi mobil tersebut, kata Andika.( Her )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Kegiatan patroli Polsek Percut sei tuan berhasil mengamankan 3 orang pelaku tawuran

Kegiatan patroli Polsek Percut sei tuan berhasil mengamankan 3 orang pelaku tawuran

Percut, Bersama Riau news.com Polsek Percut sei tuan melakukan patroli melalui kijang 12 pada pukul 03.30 hari Sabtu 16 Maret

CURANMOR beraksi menggasak sepeda motor di depan sekolah madrasah ibtidaiyah Percut

CURANMOR beraksi menggasak sepeda motor di depan sekolah madrasah ibtidaiyah Percut

  Percut.bersamariaunews.com, Sepeda motor Honda Vario milik warga masyarakat desa Percut kecamatan Percut sei tuan Deli Serdang di gondol maling

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

ROKAN HILIR –PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) WK Rokan membuka Pusat Jajanan Serba Ada (Pujasera) yang diperuntukkan dalam peningkatan ekonomi

Dinas kesehatan kota Medan pakai masker dan jaga jarak

Dinas kesehatan kota Medan pakai masker dan jaga jarak

Medan,bersamariaunews.com, Dinas kesehatan kota Medan mengingatkan dan waspada kepada warga masyarakat kota Medan tentang bahayanya penyakit Mycro plasma pneumonia yang

Dua orang anggota TNI AL tersambar petir Rabu 24 April 2024

Dua orang anggota TNI AL tersambar petir Rabu 24 April 2024

Jakarta Timur, bersamariaunews.com telah ditemukan Dua orang anggota TNI AL korban tersambar petir pada hari Rabu 24 April 2024 sekira

Polres Labuhan batu Berhasil menggagalkan Peredaran Narkoba Jenis Ganja Seberat 7,4 Kg

Polres Labuhan batu Berhasil menggagalkan Peredaran Narkoba Jenis Ganja Seberat 7,4 Kg

Labuhan batu, bersamariaunews.com. Polres Labuhan batu Berhasil menggagalkan Peredaran Narkoba Jenis Ganja Seberat 7, 4 Kg . Setelah Satuan Reserse

Daftar 40 Caleg Terpilih jadi Anggota DPRD kabupaten Siak Periode 2024-2029

Daftar 40 Caleg Terpilih jadi Anggota DPRD kabupaten Siak Periode 2024-2029

Siak,bersamariaunews.com. Diketahui bahwa DPRD kabupaten Siak ada 40 kursi yang diperebutkan oleh 16 partai politik peserta pemilu di kabupaten Siak.

Pekan Budaya, Momen Tampilkan Keberagamaan Budaya di Kabupaten Siak

Pekan Budaya, Momen Tampilkan Keberagamaan Budaya di Kabupaten Siak

Pekan Budaya yang diselenggarakan 20-21 di Kabupaten Siak, sebagai momentum untuk menampilkan keberagaman budaya yang ada di negeri Istana. Ketua

Sertijab Kapolrestabes Medan di Aula Tribrata Poldasu

Sertijab Kapolrestabes Medan di Aula Tribrata Poldasu

Sumut,bersamariaunews.com, upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kapolrestabes Medan hari Selasa 19/12/23 baru baru ini. Sertijab Kapolrestabes Medan ini di pimpinan

SATGAS ANTI NARKOBA TELAH TERBENTUK DI DESA’CINTA RAKYAT

SATGAS ANTI NARKOBA TELAH TERBENTUK DI DESA’CINTA RAKYAT

Percut sei tuan, Bersamariaunews.com, Masalah narkoba sudah merupakan masalah terbesar dan internasional karena narkoba sudah banyak beredar dimana masa sampai