Bersama Riau News

Seorang gadis 12 tahun tewas tenggelam di sungai Batang kuis Deli Serdang

Ditulis oleh: admin bersama | November 22, 2023

batangkuis,bersama Riau news.com seorang anak gadis berumur 12 tahun bernama SAKILA diduga hanyut di sungai Batang kuis perbatasan antara desa Sidodadi dan desa kolam kecamatan Batang kuis Deli Serdang pada pukul 14.15 wib Selasa 21/11/2023 baru baru ini.

Kejadian tersebut berawal pada saat itu SAKILA korban merayakan hari ulang tahun dirinya bersama teman temannya didekat pinggiran sungai pada hari itu teman teman korban menceploskan telur kewajah dan kepala serta tepung sehingga korban merasa lengket diwajahnya dan badan korban ketika perayaan ulang tahun selesai.

Selanjutnya korban dan teman temannya pergi ke sungai untuk membersihkan wajah dan badan nya ditepi sungai Malang tak dapat ditolak disaat itu korban terpeleset di sungai dan terbawa arus sungai teman teman korban mencoba menolong korban dan salah seorang temannya sempat mendapatkan jilbab korban tapi jilbab korban terlepas dan korban tenggelam di bawa arus sungai teman teman korban meminta bantuan warga sekitar untuk menolong korban.

Selanjutnya warga masyarakat mengubungi TRC BPBD Deli Serdang dan pihak TRC berkordinasi dengan pihak desa dan Tim SAR gabungan pun turun kelokasi melakukan pencarian dengan mempergunakan sebuah perahu dan menyisir alur sungai sampai malam hari dan pencarian korban belum berhasil ditemukan.

Pencarian korban dihentikan malam itu dan akan dilakukan pencarian besok paginya pukul 08 wib hari Rabu 22/11/2023 gabungan pencarian korban dilapangan terdiri BASARNAS Medan, DAMKAR Deli Serdang, TRC BPBD Deli Serdang, Medan Rescue PMI Deli Serdang, kepala desa Sidodadi dan kepala desa kolam, BABINSA, dan FAJI Deli Serdang, PRAMUKA PEDULI, GPS Tembung, Potensi Reaksi.

Salah seorang warga masyarakat sewaktu ditemui di lokasi mengatakan kami sangat berharap pihak berwenang segera menemukan korban amin ( Her )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Kegiatan patroli Polsek Percut sei tuan berhasil mengamankan 3 orang pelaku tawuran

Kegiatan patroli Polsek Percut sei tuan berhasil mengamankan 3 orang pelaku tawuran

Percut, Bersama Riau news.com Polsek Percut sei tuan melakukan patroli melalui kijang 12 pada pukul 03.30 hari Sabtu 16 Maret

BOBBY NASUTION MENDAPAT DUKUNGAN DARI PARTAI DEMOKRAT DALAM PILKADA SUMUT

BOBBY NASUTION MENDAPAT DUKUNGAN DARI PARTAI DEMOKRAT DALAM PILKADA SUMUT

Jakarta, bersamariaunews.com, Walikota Medan Bobby Nasution yang sekaligus menantu Presiden RI Joko Widodo ( Jokowi ) Sangat berterima kasih atas

KPU Sumut Gelar Pengundian Nomor Urut Paslon Gubsu & Wagubsu di Grand Ballroom Hotel Grand Mercure

KPU Sumut Gelar Pengundian Nomor Urut Paslon Gubsu & Wagubsu di Grand Ballroom Hotel Grand Mercure

Medan, Bersamariaunews.com. Rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara dalam pemilihan

Daftar 40 Caleg Terpilih jadi Anggota DPRD kabupaten Siak Periode 2024-2029

Daftar 40 Caleg Terpilih jadi Anggota DPRD kabupaten Siak Periode 2024-2029

Siak,bersamariaunews.com. Diketahui bahwa DPRD kabupaten Siak ada 40 kursi yang diperebutkan oleh 16 partai politik peserta pemilu di kabupaten Siak.

Rumah kepala biro media online bersamariaunews.com Gagal di bobol maling

Rumah kepala biro media online bersamariaunews.com Gagal di bobol maling

Sampali,bersama Riau news.com kediaman kepala biro Deli Serdang sempat mau di masuki maling berawal dari anak heriyanto ( kepala biro)

Mobil Sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN

Mobil Sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN

Medan, bersamariaunews.com, - Mobil sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN, di jalan putri hijau, Medan Rabu

Hati hati dan waspada tentang kartu fisik DANA itu hoax

Hati hati dan waspada tentang kartu fisik DANA itu hoax

Percut,bersamariaunews.com.ketua lembaga PSP k3 pusat heriyanto meminta kepada masyarakat luas agar berhati-hati dengan yang beredar di Facebook tentang Dana mengeluarkan

Maling motor di Medan ditembak ke dua kakinya

Maling motor di Medan ditembak ke dua kakinya

Medan, Bersama Riau ews.com. Berakhir sudah pelarian maling motor di Medan, berinisial M. Hadi Haris Hutasuhut alas Gembong ( 32

Pemimpin redaksi berkunjung ke kantor biro deli serdang.

Pemimpin redaksi berkunjung ke kantor biro deli serdang.

Cinta rakyat,bersamariaunews.com. Pemimpin redaksi media online bersamariaunews. Com berkunjung kekantor perwakilan biro deli serdang kamis 30/1/2025 baru-baru ini. Dalam kunjungannya

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Saentis,Bersamariaunews.com . Warga masyarakat dusun 16 jalan kaliserayu desa Saentis Percut sei tuan Deli Serdang mengadakan beberapa perlombaan yang dari