Bersama Riau News

Senin, DPRD Inhu Hanya Gelar Satu Pelantikan PAW

Ditulis oleh: emeni | October 21, 2023

RENGAT-DPRD Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) hanya menjadwalkan satu pelantikan Pengganti Antar Waktu (PAW) anggota DPRD Inhu dari partai Golkar pada Senin 23 Oktober 2023, sementara untuk PAW pimpinan DPRD Inhu dari partai Gerindra belum terjadwalkan.

Hanya satu pelantikan PAW yang digelar pada Senin 23 Oktober 2023 dari Daniel Eka Perdana kepada Risma dari partai Golkar sesuai jadwal yang telah ditentukan, disampaikan Elda Suhanura Ketua DPRD Inhu kepada riauterkinicom Jumat (20/10/23) melalui selulernya.

“Benar, sesuai jadwal untuk pelantikan PAW anggota DPRD Inhu akan dilaksanakan pada Senin (23/10/2023) pekan mendatang,” ujarnya.

Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan PAW anggota DPRD, akan dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Inhu.bertempat di aula Kantor Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Inhu dan penjadwalan pelantikan PAW sudah diproses dan dibahas oleh Badan Musyawarah (Bamus) DPRD Inhu pada Selasa (17/10/2023).

“Berbagai persiapan jelang pelantikan PAW anggota DPRD Inhu sudah dimulai, termasuk persiapan undangan dan pelantikan ini sudah melewati tahapannya serta sudah sesuai ketentuannya. Namun untuk Waka belum, SK msh proses di Pemprov,” tegasnya.

Sebagaimana diketahui, PAW anggota DPRD Inhu dari Daniel Eka Perdana kepada Risma dari Partai Golkar dapat terealisasi setelah melalui proses yang cukup panjang, dimulai saat DPD Partai Golkar Inhu sejak awal bulan September 2023 mengajukan PAW setelah kader terbaiknya tersebut pindah dan mendaftar sebagai bakal calon anggota legislatif dari partai berbeda. *** (guh)

 

sumber : http://www.riauterkini.com/index.php?com=isi&id_news=151151472

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Universitas Deztron Indonesia di resmikan oleh kepala LLDIKTI WILAYAH I

Universitas Deztron Indonesia di resmikan oleh kepala LLDIKTI WILAYAH I

Medan .Bersamariaunews.com. Universitas Deztron Indonesia ( UDI ) setelah menerima Surat keputusan ( SK ) dari lembaga layanan pendidikan tinggi

Akhirnya Maling dirumah kepala biro media online bersamariaunews.com ketangkap

Akhirnya Maling dirumah kepala biro media online bersamariaunews.com ketangkap

Sampali,bersamariaunews.com,- Maling yang pernah mencuri di kediaman kepala biro Deli Serdang akhirnya berhasil ditangkap polisi. Heri sewaktu rumahnya dibongkar maling

Polsek Medan Timur Antisipasi Pemilih SILUMAN,” Jelang Pemilu Serentak 2024

Polsek Medan Timur Antisipasi Pemilih SILUMAN,” Jelang Pemilu Serentak 2024

Medan, bersamariaunews.com, Polsek Medan Timur sudah dari jauh hari telah mempersiapkan diri, mengatur Strategi Pengamanan serta melakukan koordinasi dengan mengandeng

Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat

Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat

Langkat , bersamariaunews.com. Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat tepatnya di tugu piun dan liang  lebah panah semelir  pukul 16.00

Warga jalan kaliserayu gotong royong memperbaiki jembatan di simpang mangga

Warga jalan kaliserayu gotong royong memperbaiki jembatan di simpang mangga

SAENTIS,bersama Riau news.com, warga masyarakat jalan kaliserayu dusun XVI desa Saentis mengadakan kegiatan gotong royong membangun memperbaiki jembatan yang ada

Muhammad Firdaus Jamu PWI Kampar Pasca Konferensi VII

Muhammad Firdaus Jamu PWI Kampar Pasca Konferensi VII

BANGKINANG - Pasca Konferensi Cabang (Konfercab) Ke-7, pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Kampar diundang Pj Bupati Kampar, Muhammad Firdaus, SE.MM

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Saentis,Bersamariaunews.com . Warga masyarakat dusun 16 jalan kaliserayu desa Saentis Percut sei tuan Deli Serdang mengadakan beberapa perlombaan yang dari

Kabupaten Siak Raih Peringkat 3 kumpulkan 47 Poin Kafilah Dalam Rangka MTQ ke 42- Tingkat Provinsi Riau

Kabupaten Siak Raih Peringkat 3 kumpulkan 47 Poin Kafilah Dalam Rangka MTQ ke 42- Tingkat Provinsi Riau

SIAK, bersamariaunews.com. Gubernur Riau yang diwakili Asisten Pemerintahan dan kesejahteraan rakyat propinsi Riau Zulkifli  Secara Resmi menutup perlombaan MTQ Musabaqoh

Perketat pengamanan WBP Rutan Labuhan Deli jelang Natal dan tahun Baru

Perketat pengamanan WBP Rutan Labuhan Deli jelang Natal dan tahun Baru

Labuhan Deli,bersamariaunews.com, Direktorat jenderal pemasyarakatan mengeluarkan surat edaran kemenkumham tentang peningkatan kewaspadaan menjelang hari natal dan tahun Baru 2024, kanwil

Bentrokan Antar Dua Kelompok Masyarakat Beguldah Dengan Poktan Mekar Jaya Di Binjai Selatan

Bentrokan Antar Dua Kelompok Masyarakat Beguldah Dengan Poktan Mekar Jaya Di Binjai Selatan

Binjai Selatan, Bersamariaunews.com. Telah terjadi perselisihan bentrokan Antar Dua Kelompok Masyarakat Beguldah Dengan Poktan Mekar Jaya yang terjadi mengakibatkan beberapa