Bersama Riau News

PULUHAN PEJABAT JAJARAN POLRESTABES MEDAN DIMUTASI

Ditulis oleh: admin bersama | January 3, 2024

Medan,bersamariaunews.com, Kapolda Sumut Irjen pol Agung Setya Imam Effendi melakukan mutasi ke sejumlah pejabat Jajaran Polrestabes Medan, mulai dari jabatan Kasat Reskrim Polrestabes Medan hingga Kapolsek dan Kanit.

Mutasi tersebut tertuang didalam surat telegram Rahasia atau STR dengan nomor ST/1179/XII/Kep/2023 pada 30 Desember 2023 yang ditandatangani atas nama Kapolda Sumut,Karo SDM AKBP Boni SJ Sirait.

Kabid Humas Polda Sumut Kompol Hadi Wahyudi pun membenarkan informasi tersebut Benar kata Hadi Selasa 2/1/2024.

Sejumlah nama nama pejabat yang dikabarkan dimutasi terdiri dari

1.Kasat Reskrim Polrestabes Medan

Kompol Teuku Fathir Mustafa yang sebelumnya Kasat Reskrim Polrestabes Medan kini menjabat sebagai kasubdit Tipikor ditreskrimum Polda Sumut.

Disisi lain Kompol Jama kita purba yang sebelumnya Kanit V Subdit III ditreskrimum Polda Sumut menduduki jabatan sebagai Kasat Reskrim Polrestabes Medan.

2.Wakasat Reskrim Polrestabes Medan

AKP Madianta Ginting yang sebelumnya menjabat sebagai Wakasat Reskrim Polrestabes Medan kini menjadi Kanit II Subdit IV Ditreskrimum Polda Sumut .

Disisi lain, AKP Zikri Muamar yang sebelumnya Kasat Reskrim polres pelabuhan Belawan kini dipercaya untuk menjabat sebagai Wakasat Reskrim Polrestabes Medan.

3. Kasat lantas Polrestabes Medan

Kompol M Rikki Ramadhan yang sebelumnya menjabat sebagai kasat lantas Polrestabes Medan Dimutasi sebagai Pamen Ro SDM Polda Sumut dalam rangka persiapan diksespimmen Angkatan ke 64 TA 2024.

Disisi lain Kompol Andika Temanta purba yang sebelumnya Wakasat Lantas Polrestabes Medan kini menjadi kasat lantas Polrestabes Medan.

4, Kanit PPA Polrestabes Medan

AKP Gabriella Gultom yang sebelumnya menjabat sebagai Kanit PPA Polrestabes Medan kini mendapat jabatan sebagai Kasat lantas polres pematang Siantar.

5, Kapolsek Helvetia

Kompol Heri Sihombing yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolsek Helvetia kini dimutasi menjadi Pamen Ro SDM Polda Sumut mutasi ini dalam rangka persiapan diksespimmen Angkatan ke 64 TA 2024.

Disisi lain AKP Antonius Alexander Piliang yang sebelumnya Kabag SDM polres Padang Sidempuan kini mutasi menjadi Kapolsek Helvetia.

6, Wakapolsek Helvetia

AKP Bambang Nurmiono yang sebelumnya Wakapolsek Helvetia kini dimutasi menjadi Wakapolsek Berastagi.

7, Kapolsek Medan Baru

Kompol Ginanjar Fitriadi yang sebelumnya Kapolsek Medan Baru dimutasi menjadi Pamen Ro SDM Polda Sumut dalam rangka persiapan diksespimmen Angkatan ke 64 TA 2024.

Sedangkan Kompol Yayang Riski Pratama yang sebelumnya Kabag Ops Polres Asahan dimutasi menjadi Kapolsek Medan Baru.

8, Kapolsek Medan timur

Kompol Rona Tambunan yang sebelumnya Kapolsek Medan timur kini dimutasi menjadi Pamen Ro SDM Polda Sumut dalam rangka persiapan diksespimmen Angkatan ke 64 TA 2024.

Disisi lain Kompol Briston Agus Munthe Carlo yang sebelumnya menjabat sebagai Wakapolres Humbahas dimutasi menjadi Kapolsek Medan timur.

9, Kapolsek Medan Barat

Kompol Riski Amalia yang sebelumnya Kapolsek Medan Barat kini dimutasi ke Kasubbagrenmin Roops Polda Sumut.

Disisi lain Kompol Anria Rosa Piliang menggantikan Riski sebagai Kapolsek Medan Barat.

10, Kapolsek pancur batu

Kompol Noorman Hasudungan Sihite yang sebelumnya Kapolsek pancur batu dimutasi menjadi Kabag SDM polres Humbahas.

Disisi lain Kompol Hendra Gunawan Simatupang yang sebelumnya menjabat sebagai kasubag Bin Ops Bag Ops Polrestabes Medan kini menjadi Kapolsek pancur batu.

11, Kapolsek Percut sei tuan

Kompol Agustiawan yang sebelumnya Kapolsek Kapolsek Percut sei tuan kini dipromosikan menjabat sebagai Kasat Polresta Deli Serdang.

Disisi lain Kompol Jhonson Managara Sitompul yang sebelumnya menjabat sebagai Kabagren Polres Humbahas kini menjabat sebagai Kapolsek Percut sei tuan.

12, Kanit Reskrim Polsek Deli tua

AKP Irwanta Ginting yang sebelumnya menjabat sebagai Kanit Reskrim Deli tua dimutasi menjadi Kapolsek pangkalan Brandan.

13, Kanit Medan kota

Iptu Bara Satya Nagara yang sebelumnya menjabat sebagai Kanit Reskrim Polsek Medan kota dimutasi menjadi Kasat Intel Polres Asahan.( Her )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Kijang 12 berhasil mengamankan 2 orang pemuda membawa sajam

Kijang 12 berhasil mengamankan 2 orang pemuda membawa sajam

Medan.Bersama Riau news.com kijang 12 telah mengamankan dua orang pemuda membawa sajam pukul 02.50 hari Minggu 17 Maret 2024 di

NOBAR DIKAWASAN KESAWAN PEMKO MEDAN GRATISKAN PARKIR

NOBAR DIKAWASAN KESAWAN PEMKO MEDAN GRATISKAN PARKIR

Medan, bersamariaunews.com. Pemko Medan menggratiskan parkir bagi masyarakat kota Medan yang ikut menonton bareng ( NOBAR ) Semifinal piala Asia

Bagi masyarakat kota Medan bila ingin memberikan informasi ke polisi

Bagi masyarakat kota Medan bila ingin memberikan informasi ke polisi

Medan, bersamariaunews.com. Bagi masyarakat kota Medan dan sekitarnya bila ingin memberikan informasi atau pengaduan bisa hubungi nomor ini . Selanjutnya

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

Penerbitan : PT AMANAH BERDIKARI BERSAMA ( Nomor AHU 033491.AH.01.30.Tahun 2023 ) Berdasarkan UU Pokok Pers Nomor 40 Tahun 1999

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

ROKAN HILIR –PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) WK Rokan membuka Pusat Jajanan Serba Ada (Pujasera) yang diperuntukkan dalam peningkatan ekonomi

Korlantas Polri Serahkan Bantuan Kendaraan Listrik Untuk HUT RI di IKN

Korlantas Polri Serahkan Bantuan Kendaraan Listrik Untuk HUT RI di IKN

Balikpapan, Bersama Riau news.com, Korlantas polri menyerahkan bantuan 150 unit kendaraan listrik untuk operasional Ditlantas Polda Kalimantan Timur dalam mendukung

Korban tenggelam di sungai Tembung bernama TRI ANDIKA DERMAWAN

Korban tenggelam di sungai Tembung bernama TRI ANDIKA DERMAWAN

Cinta dame bersama Riau news.com seorang anak laki laki bernama TRI ANDIKA DERMAWAN 17 tahun yang hanyut terseret arus sungai

Penemuan Tentara Amerika yang tersesat di tempat latihan desa Karanganyar dalam keadaan meninggal dunia

Penemuan Tentara Amerika yang tersesat di tempat latihan desa Karanganyar dalam keadaan meninggal dunia

Karanganyar,bersamariaunews.com. Pada hari Selasa 23 April 2024 pukul 01.00 wib telah ditemukan Anggota US Army yang tersesat di daerah latihan

Peresmian kantor camat Percut sei tuan yang baru

Peresmian kantor camat Percut sei tuan yang baru

Saentis,bersama Riau news.com. kantor camat Percut sei tuan yang baru diresmikan oleh bupati Deli Serdang, HM.Ali Yusuf Siregar Jumat 8/3/2024

Sesosok Mayat ditemukan dibawa jembatan tol belmerah martubung

Sesosok Mayat ditemukan dibawa jembatan tol belmerah martubung

Medan labuhan.bersama Riau news.com . Sesosok mayat jenis kelamin pria ditemukan di Awah jembatan tol belmerah martubung diduga mayat pria