Bersama Riau News

PT.Pelindo I Dukung PON XXI , Siapkan Kapal Kelud Jadi Hotel Atlit

Ditulis oleh: admin bersama | September 9, 2024

Belawan III , Bersamariaunews.com. PT. Pelindo Perusahaan BUMN terbesar di Sumatera Utara Mendukung PON XXI 2024 Aceh – Sumut.

Pelindo memperkuat Keamanan dan Fasilitas untuk Hotel Terapung dan Material Logistik di Pelabuhan.

PT . Pelabuhan Indonesia ( Persero ) atau Pelindo Sebagai Operator Pelabuhan memberikan Dukungannya dalam Suksesi Penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional ( PON ) XXI 2024 yang di gelar di Aceh dan Sumatera Utara yang akan berlangsung dari Minggu 8/09/2024, hingga Jumat 20/09/2024 mendatang.

Pelindo Regional I memperkuat Keamanan dan memastikan Fasilitas Pelabuhan yang diperlukan untuk hotel terapung serta pengangkutan Logistik material yang dibutuhkan dalam perhelatan PON XXI berjalan optimal.

” Kami siap mendukung kesuksesan penyelenggaraan PON XXI dengan memastikan keamanan dan kesiapan layanan operasional pelabuhan terutama di Wilayah tuan rumah Aceh dan Sumatera Utara selama pelaksanaan PON XXI”,  ujar Manager Hukum dan Humas Pelindo Regional I , Fadillah Haryono.

Seperti diketahui bahwa Kapal KM Kelud yang bersandar di pelabuhan Malahayati, Aceh mulai 4 hingga 24 September 2024 ini dimanfaatkan untuk fasilitas penginapan terapung para Atlet daerah, kontingen official dan pihak pihak yang terkait pelaksanaan PON XXI di Aceh.

“Pelindo berkomitmen penuh untuk mendukung keamanan dan kelancaran Logistik di pelabuhan selama PON XXI 2024, Kontribusi positif bagi suksesnya acara Nasional ini.

Sekaligus menunjukkan peran Strategis Pelindo dalam mendukung kegiatan olahraga berskala Nasional “, tutup Fadillah. ( Sidik Lbs )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Warga Dusun 16 Desa Saentis Mengadakan Perlombaan Panjat pinang Dalam Rangka memperingati HUT RI ke 79

Saentis,Bersamariaunews.com . Warga masyarakat dusun 16 jalan kaliserayu desa Saentis Percut sei tuan Deli Serdang mengadakan beberapa perlombaan yang dari

POLRESTABES MEDAN BERHASIL MENEMUKAN LIMA MAYAT TANPA INDENTITAS DI UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA MEDAN

POLRESTABES MEDAN BERHASIL MENEMUKAN LIMA MAYAT TANPA INDENTITAS DI UNIVERSITAS PRIMA INDONESIA MEDAN

Medan,Bersamariaunews.com, Polrestabes Medan Berhasil Menemukan Lima Mayat tanpa INDENTITAS pasca berlangsungnya pengeledahan di Universitas Prima Indonesia ( UNPRI ) Medan.Hal

Begal Rampas motor Tewas di terjang timah panas

Begal Rampas motor Tewas di terjang timah panas

Deli Serdang, Bersamariaunews.com. Seorang pelaku begal yang merampas sepeda motor ibu ibu dijalan besar Deli tua kelurahan durian tunggal kecamatan

Kijang 12 berhasil mengamankan 2 orang pemuda membawa sajam

Kijang 12 berhasil mengamankan 2 orang pemuda membawa sajam

Medan.Bersama Riau news.com kijang 12 telah mengamankan dua orang pemuda membawa sajam pukul 02.50 hari Minggu 17 Maret 2024 di

PROFESIONAL DAN INTERNATIONAL TIDAK BISA DIUKUR DGN SERTIFIKASI (UKW)

PROFESIONAL DAN INTERNATIONAL TIDAK BISA DIUKUR DGN SERTIFIKASI (UKW)

Medan,Bersama Riau News.com.UKW Hanya Sebatas Legalitas Dan Syarat Administrasi Yg Mnyatakan Wartawan tsb Profesional,Namun Bukan Berarti Wartawan Yg Sudah Bersertifikasi

Kapolrestabes Medan Pimpin upacara Serah Terima Jabatan

Kapolrestabes Medan Pimpin upacara Serah Terima Jabatan

Medan,bersamariaunews.com. Kapolrestabes Medan Kombes pol Valentino Alfa Tatareda.SH Sik Memimpin upacara Penyerahan Jabatan Waka Polrestabes Medan kepada Penggantinya bertempat di

DIRLANTAS POLDA SUMUT MENINDAK SUPIR ANGKOT YANG MANGKAL DI JALAN SM RAJA MEDAN

DIRLANTAS POLDA SUMUT MENINDAK SUPIR ANGKOT YANG MANGKAL DI JALAN SM RAJA MEDAN

Bersama Riau news com, Medan.Direktur Lalu lintas Polda Sumut, Kombes pol Muji Ediyanto akan menindak para supir angkutan umum yang

Korban perampokan tewas di rumahnya Klambir V Medan Helvetia

Korban perampokan tewas di rumahnya Klambir V Medan Helvetia

Medan, Bersama Riau news.com . Telah terjadi perampokan di sebuah rumah di daerah Klambir V Medan Helvetia hari Senin malam

Komunitas pedagang Ayam bakul keliling mendukung Paslon Bupati dan wakil Bupati Deli Serdang HM.ALI YUSUF SIREGAR NOMOR URUT 3

Komunitas pedagang Ayam bakul keliling mendukung Paslon Bupati dan wakil Bupati Deli Serdang HM.ALI YUSUF SIREGAR NOMOR URUT 3

Cinta rakyat,Bersamariaunews.com. Komunitas pedagang Ayam bakul keliling siap mendukung Pasangan calon bupati dan wakil Bupati Deli Serdang periode 2024 -

Tempat Produksi NARKOBA Jenis Happy Water di Gerebek Polisi dari Polrestabes Medan

Tempat Produksi NARKOBA Jenis Happy Water di Gerebek Polisi dari Polrestabes Medan

Pengerebekan tempat produksi Narkoba jenis happy water disebuah rumah di jalan Rakyat yang dilakukan oleh Satres Narkoba Polrestabes Medan Jumat