Bersama Riau News

PT.Pelindo I Dukung PON XXI , Siapkan Kapal Kelud Jadi Hotel Atlit

Ditulis oleh: admin bersama | September 9, 2024

Belawan III , Bersamariaunews.com. PT. Pelindo Perusahaan BUMN terbesar di Sumatera Utara Mendukung PON XXI 2024 Aceh – Sumut.

Pelindo memperkuat Keamanan dan Fasilitas untuk Hotel Terapung dan Material Logistik di Pelabuhan.

PT . Pelabuhan Indonesia ( Persero ) atau Pelindo Sebagai Operator Pelabuhan memberikan Dukungannya dalam Suksesi Penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional ( PON ) XXI 2024 yang di gelar di Aceh dan Sumatera Utara yang akan berlangsung dari Minggu 8/09/2024, hingga Jumat 20/09/2024 mendatang.

Pelindo Regional I memperkuat Keamanan dan memastikan Fasilitas Pelabuhan yang diperlukan untuk hotel terapung serta pengangkutan Logistik material yang dibutuhkan dalam perhelatan PON XXI berjalan optimal.

” Kami siap mendukung kesuksesan penyelenggaraan PON XXI dengan memastikan keamanan dan kesiapan layanan operasional pelabuhan terutama di Wilayah tuan rumah Aceh dan Sumatera Utara selama pelaksanaan PON XXI”,  ujar Manager Hukum dan Humas Pelindo Regional I , Fadillah Haryono.

Seperti diketahui bahwa Kapal KM Kelud yang bersandar di pelabuhan Malahayati, Aceh mulai 4 hingga 24 September 2024 ini dimanfaatkan untuk fasilitas penginapan terapung para Atlet daerah, kontingen official dan pihak pihak yang terkait pelaksanaan PON XXI di Aceh.

“Pelindo berkomitmen penuh untuk mendukung keamanan dan kelancaran Logistik di pelabuhan selama PON XXI 2024, Kontribusi positif bagi suksesnya acara Nasional ini.

Sekaligus menunjukkan peran Strategis Pelindo dalam mendukung kegiatan olahraga berskala Nasional “, tutup Fadillah. ( Sidik Lbs )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

SPESIALIS PENCURI MOTOR DI MESJID TERTANGKAP 2 ORANG PELAKU DARI 4 TERSANGKA DITEMBAK

SPESIALIS PENCURI MOTOR DI MESJID TERTANGKAP 2 ORANG PELAKU DARI 4 TERSANGKA DITEMBAK

Medan,Bersamariaunews.com Polsek Sunggal menangkap Empat kawanan pencuri sepeda motor yang kerap melakukan aksinya di mesjid yang berada di daerah kabupaten

DIRLANTAS POLDA SUMUT MENINDAK SUPIR ANGKOT YANG MANGKAL DI JALAN SM RAJA MEDAN

DIRLANTAS POLDA SUMUT MENINDAK SUPIR ANGKOT YANG MANGKAL DI JALAN SM RAJA MEDAN

Bersama Riau news com, Medan.Direktur Lalu lintas Polda Sumut, Kombes pol Muji Ediyanto akan menindak para supir angkutan umum yang

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Sumut Mulai 1Oktober BEBAS DENDA DISKON HINGGA 5%

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Sumut Mulai 1Oktober BEBAS DENDA DISKON HINGGA 5%

Medan, Bersamariaunews.com Pemerintah Provinsi Sumatera Utara , Memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk melunasi pajak kendaraan bermotor, bebas denda dan diskon

Muhammad Firdaus Jamu PWI Kampar Pasca Konferensi VII

Muhammad Firdaus Jamu PWI Kampar Pasca Konferensi VII

BANGKINANG - Pasca Konferensi Cabang (Konfercab) Ke-7, pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Kampar diundang Pj Bupati Kampar, Muhammad Firdaus, SE.MM

Mobil Sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN

Mobil Sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN

Medan, bersamariaunews.com, - Mobil sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN, di jalan putri hijau, Medan Rabu

Anggota polri dari kesatuan Satlantas Polresta Manado Diduga Bunuh diri

Anggota polri dari kesatuan Satlantas Polresta Manado Diduga Bunuh diri

Jaksel, bersamariaunews.com. Telah terjadi dugaan bunuh diri seorang anggota polisi dari kesatuan Satlantas Polresta Manado dirumah bapak Indra pratama.dijalan Mampang

Personel polda sumut jual sabu 1 Kg di tangkap polres binjai

Personel polda sumut jual sabu 1 Kg di tangkap polres binjai

Medan.Bersamariaunews.com Personel polda sumut berinisial ES ditangkap Polres Binjai dikarenakan terlibat dalam peredaran jual beli Narkoba jenis Sabu . Kabid

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

  Penerbit : PT AMANAH BERDIKARI BERSAMA ( Nomor AHU-033491.AH.01.30.Tahun 2023 ) Berdasarkan UU Pokok Pers Nomor 40 Tahun 1999.

SATGAS ANTI NARKOBA TELAH TERBENTUK DI DESA’CINTA RAKYAT

SATGAS ANTI NARKOBA TELAH TERBENTUK DI DESA’CINTA RAKYAT

Percut sei tuan, Bersamariaunews.com, Masalah narkoba sudah merupakan masalah terbesar dan internasional karena narkoba sudah banyak beredar dimana masa sampai

Suhendro ST mantan kades desa cinta rakyat maju mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Deli Serdang

Suhendro ST mantan kades desa cinta rakyat maju mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Deli Serdang

Cinta rakyat, bersamariaunews.com Mantan kades desa cinta rakyat maju mencalonkan diri sebagai anggota DPRD Deli Serdang dari Partai Gelora periode