Bersama Riau News

KPU Sumut Gelar Pengundian Nomor Urut Paslon Gubsu & Wagubsu di Grand Ballroom Hotel Grand Mercure

Ditulis oleh: admin bersama | September 24, 2024

Medan, Bersamariaunews.com.

Rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara dalam pemilihan tahun 2024, hasil pengundian nomor urut pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara, Bobby Nasution – Surya mendapatkan nomor urut 1 sedangkan Edy Rahmayadi – Hasan Basri Sagala mendapatkan nomor urut 2 yang digelar oleh komisi pemilihan umum sumatera Utara di grand ballroom hotel grand Mercure, Senin 23/09/2024 sekira pukul 19 wib.

Kedua Paslon yang di tetapkan oleh KPU Sumut adalah Bobby Nasution – Surya diusung oleh partai, Gerindra, Golkar, Nasdem, partai keadilan sejahtera, ( PKS ) partai kebangkitan Bangsa ( PKB ) demokrasi, dan partai Amanat Narsional ( PAN ). Perindo, partai Persatuan Pembangunan ( PPP ) , Partai Solidaritas Indonesia ( PSI ) , dengan jumlah perolehan suara Sah DPRD Provinsi Sumatera Utara pada Pemilu tahun 2024, sebanyak 5.493.530 suara Sah.

Kemudian Paslon Edy Rahmayadi – Hasan Basri Sagala di usung oleh partai, PDI Perjuangan, partai Gelora partai Hanura, partai Ummat dan partai kebangkitan Nusantara ( PKN ) dengan jumlah perolehan suara Sah DPRD Sumut pada Pemilu tahun 2024 sebanyak 1.820.883 Suara Sah.

Penetapan ini berdasarkan hasil Pleno KPU Sumut dengan berita acara nomor 475/ PL.02.2- BA/12/2024. Yang berlangsung di kantor KPU Sumut, jalan Perintis kemerdekaan, kota Medan.

Tampak ribuan massa pendukung dari kedua pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Sumatera Utara dalam menghadiri pengundian nomor urut pemilihan tahun 2024 di depan pintu masuk Hotel Grand Mercure maupun di seputaran jalan perintis kemerdekaan kota Medan Sumatera Utara. ( Sidik Lbs )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Kunjungan kerja ( kunker) Bupati Deli Serdang Bapak H. Ashari Tambunan

Kunjungan kerja ( kunker) Bupati Deli Serdang Bapak H. Ashari Tambunan

SAENTIS, Bersama Riau news com Kunjungan kerja ( kunker ) Bupati Deli Serdang H.Ashari Tambunan bersama Wakil Bupati HM Ali

Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat

Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat

Langkat , bersamariaunews.com. Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat tepatnya di tugu piun dan liang  lebah panah semelir  pukul 16.00

Suhendro ST Caleg DPRD Deli Serdang

Suhendro ST Caleg DPRD Deli Serdang

Cinta Rakyat.bersamariaunews.com Mantan kades desa cinta rakyat Percut sei tuan SUHENDRO.ST maju sebagai calon anggota legislatif ( CALEG) DPRD DELI

masa sisa jabatan bupati Deli Serdang

masa sisa jabatan bupati Deli Serdang

Deli Serdang, bersamariaunews.com. Sisa masa jabatan bupati Deli Serdang bapak H.Ashari Tambunan yang tinggal 27 hari ke depan dan wakil

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

Berdayakan Pemuda & Perempuan, PHR Hadirkan Pujasera Bangko Jaya untuk Masyarakat Rohil

ROKAN HILIR –PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) WK Rokan membuka Pusat Jajanan Serba Ada (Pujasera) yang diperuntukkan dalam peningkatan ekonomi

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Sumut Mulai 1Oktober BEBAS DENDA DISKON HINGGA 5%

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Sumut Mulai 1Oktober BEBAS DENDA DISKON HINGGA 5%

Medan, Bersamariaunews.com Pemerintah Provinsi Sumatera Utara , Memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk melunasi pajak kendaraan bermotor, bebas denda dan diskon

Pj.Bupati Kampar Tinjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Pj.Bupati Kampar Tinjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Bangkinang Kota, bersamariaunews.com. Memasuki Hari terakhir Pelaksanaan Bazaar Expo Kampar 2024 PJ. Bupati Kampar Hambali.SE.MH Meninjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Kabupaten Siak Raih Peringkat 3 kumpulkan 47 Poin Kafilah Dalam Rangka MTQ ke 42- Tingkat Provinsi Riau

Kabupaten Siak Raih Peringkat 3 kumpulkan 47 Poin Kafilah Dalam Rangka MTQ ke 42- Tingkat Provinsi Riau

SIAK, bersamariaunews.com. Gubernur Riau yang diwakili Asisten Pemerintahan dan kesejahteraan rakyat propinsi Riau Zulkifli  Secara Resmi menutup perlombaan MTQ Musabaqoh

Oknum pejabat di Dinas pekerjaan umum Penataan Ruang Kab.Kampar Menipu Rekanan Kontraktor.

Oknum pejabat di Dinas pekerjaan umum Penataan Ruang Kab.Kampar Menipu Rekanan Kontraktor.

Kampar, Bersamariaunews.com. Ketua PPM Kabupaten Kampar yang akrab dipanggil dengan nama Anton sewaktu ditemui wartawan di kantornya Sabtu 27 April

Casis Bintara Polri Kena Begal Diberi Penghargaan Oleh Kapolri

Casis Bintara Polri Kena Begal Diberi Penghargaan Oleh Kapolri

Jakarta,bersamariaunews.com Kaplori Jendral Lystio Sigit P Memberikan Peng hargaan Kepada Kepada Casis (Calon Siswa) Binta ra Polri,Yang Menjadi Korban lagi