Bersama Riau News

Kegiatan patroli Polsek Percut sei tuan berhasil mengamankan 3 orang pelaku tawuran

Ditulis oleh: admin bersama | March 18, 2024

Percut, Bersama Riau news.com Polsek Percut sei tuan melakukan patroli melalui kijang 12 pada pukul 03.30 hari Sabtu 16 Maret 2024 di jalan Mandala by pass.

Adapun pelaksanaan tugas PRISISI kijang 12 sebagai berikut 1 BRIPDA WIRA ALDI ASTRIANDANA 2 BRIPDA FATIH HANIF SITUMEANG 3 BRIPDA MHD ARIEF WANDHA 4 BRIPDA MULKAN PUTUANSYAH.

Hasil pelaksanaan tugas kijang 12 dilapangan telah mengamankan 3 orang pelaku tawuran di jalan Mandala by pass serta mengamankan barang bukti berupa satu Sajam dan satu buah tombak dari para pelaku tawuran.

Selanjutnya para pelaku tawuran dan barang bukti dibawa ke Polsek Percut sei tuan untuk ditangani lebih lanjut oleh personil Reskrim Polsek Percut sei tuan.

Upaya yang dilakukan oleh polisi dilapangan mengamankan 3 orang pelaku tawuran dari kerumunan warga masyarakat dan mengamankan barang bukti Sajam dan tombak serta membawa pelaku dan barang bukti ke Mako Polsek Percut sei tuan.( HeriMedan636 )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Dinas kesehatan kota Medan pakai masker dan jaga jarak

Dinas kesehatan kota Medan pakai masker dan jaga jarak

Medan,bersamariaunews.com, Dinas kesehatan kota Medan mengingatkan dan waspada kepada warga masyarakat kota Medan tentang bahayanya penyakit Mycro plasma pneumonia yang

Pj.Bupati Kampar Tinjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Pj.Bupati Kampar Tinjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Bangkinang Kota, bersamariaunews.com. Memasuki Hari terakhir Pelaksanaan Bazaar Expo Kampar 2024 PJ. Bupati Kampar Hambali.SE.MH Meninjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Banjir bandang dan tanah longsor di kabupaten Humbang Hasundutan sumatera Utara

Banjir bandang dan tanah longsor di kabupaten Humbang Hasundutan sumatera Utara

Humbahas,bersamariaunews.com Bencana alam banjir bandang dan tanah longsor terjadi di kabupaten Humbang Hasundutan terjadi Jumat malam 1 Desember 2023 sekitar

Kijang 12 berhasil mengamankan 2 orang pemuda membawa sajam

Kijang 12 berhasil mengamankan 2 orang pemuda membawa sajam

Medan.Bersama Riau news.com kijang 12 telah mengamankan dua orang pemuda membawa sajam pukul 02.50 hari Minggu 17 Maret 2024 di

Poltabes Medan Melalui Satuan lalu lintas Menerapkan Rekayasa Lalulintas dikawasan Lapangan Benteng Pada Malam Pergantian tahun 2025

Poltabes Medan Melalui Satuan lalu lintas Menerapkan Rekayasa Lalulintas dikawasan Lapangan Benteng Pada Malam Pergantian tahun 2025

Medan, Bersamariaunews.com, Poltabes Medan Melalui Satuan lalu lintas Menerapkan Rekayasa Lalulintas dikawasan Lapangan Benteng Pada Malam Pergantian tahun 2025, Pengalihan

Muhammad Firdaus Jamu PWI Kampar Pasca Konferensi VII

Muhammad Firdaus Jamu PWI Kampar Pasca Konferensi VII

BANGKINANG - Pasca Konferensi Cabang (Konfercab) Ke-7, pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Kampar diundang Pj Bupati Kampar, Muhammad Firdaus, SE.MM

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

SUSUNAN REDAKSI MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

Penerbitan : PT AMANAH BERDIKARI BERSAMA ( Nomor AHU 033491.AH.01.30.Tahun 2023 ) Berdasarkan UU Pokok Pers Nomor 40 Tahun 1999

SEORANG PRIA DITUDUH MENCURI HP DI BAKAR HIDUP HIDUP DI DAERAH DELI SERDANG SUMATERA UTARA

SEORANG PRIA DITUDUH MENCURI HP DI BAKAR HIDUP HIDUP DI DAERAH DELI SERDANG SUMATERA UTARA

Deli Serdang, bersamariaunews.com Seorang pria dituduh melakukan pencurian Hp milik warga dan ditangkap lalu di bakar hidup hidup kejadian ini

Hari juang Infanteri 2023 prajurit TNI harus lebih bersatu dengan rakyat

Hari juang Infanteri 2023 prajurit TNI harus lebih bersatu dengan rakyat

Medan,bersamariaunews.com, Prajurit korps Infanteri harus bersama dengan rakyat karena hanya bersama rakyat Prajurit korps Infanteri akan kuat didalam menjalankan tugas