Bersama Riau News

Kapoldasu Lantik Pejabat Utama dan Sejumlah Kapolres

Ditulis oleh: admin bersama | December 21, 2023

Sumut,bersamariaunews.com. Kapolda Sumut Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi , resmi melantik sejumlah pejabat Utama Poldasu dan Kapolres di gedung Tribrata Selasa 19/12/23.

Adapun pejabat utama Polda Sumut yang dilantik diantaranya Irwasda poldasu Kombes pol Badarudin Karo SDM Kombes pol Bony Johannes Sanganadi Sirait,karorena Kombes pol Deni Hermana.

Direktur Polairud Kombes Rudi Rifani Direktur Reskrimsus Kombes pol Andry Setiawan, Kabidkum AKBP Ramses Tampubolon.

Sedangkan jabatan Kapolres yang dilantik yakni Kapolrestabes Medan Kombes pol Teddy Marbun, Kapolres Batubara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb.

Kapolres Toba AKBP Wahyu Indrajaya, Kapolres Tapanuli Utara AKBP Ernis Sitinjak, Kapolres pelabuhan Belawan AKBP Janton Silaban, Kapolres Labuhan batu AKBP Bernhard L malau.

Pada kesempatan ini saya mengucapkan terima kasih atas pengabdian dedikasi dan loyalitas kepada para PJU serta Kapolres yang lama atas capaian kinerja selama pelaksanaan tugas di Polda Sumut,ujar Kapoldasu.

Agung mengungkapkan kepada para PJU Polda Sumut dan Kapolres yang baru untuk segera beradaptasi dengan lingkungan kerja yang baru serta dapat meneruskan kinerja yang selama ini telah berjalan dengan baik salah satunya pelayanan kepada masyarakat.

Perlu saya sampaikan kedepannya Polda Sumut akan dihadapkan berbagai agenda pengamanan diantaranya perayaan Natal dan tahun Baru 2024 serta PEMILU 2024 dan berbagai agenda nasional maupun internasional oleh karena itu kepada para pejabat baru dilantik ini dapat mempersiapkan diri Pungkasnya.( Sidik lbs )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Akhirnya Maling dirumah kepala biro media online bersamariaunews.com ketangkap

Akhirnya Maling dirumah kepala biro media online bersamariaunews.com ketangkap

Sampali,bersamariaunews.com,- Maling yang pernah mencuri di kediaman kepala biro Deli Serdang akhirnya berhasil ditangkap polisi. Heri sewaktu rumahnya dibongkar maling

Kabupaten Siak Raih Peringkat 3 kumpulkan 47 Poin Kafilah Dalam Rangka MTQ ke 42- Tingkat Provinsi Riau

Kabupaten Siak Raih Peringkat 3 kumpulkan 47 Poin Kafilah Dalam Rangka MTQ ke 42- Tingkat Provinsi Riau

SIAK, bersamariaunews.com. Gubernur Riau yang diwakili Asisten Pemerintahan dan kesejahteraan rakyat propinsi Riau ZulkifliĀ  Secara Resmi menutup perlombaan MTQ Musabaqoh

DIRLANTAS POLDA SUMUT MENINDAK SUPIR ANGKOT YANG MANGKAL DI JALAN SM RAJA MEDAN

DIRLANTAS POLDA SUMUT MENINDAK SUPIR ANGKOT YANG MANGKAL DI JALAN SM RAJA MEDAN

Bersama Riau news com, Medan.Direktur Lalu lintas Polda Sumut, Kombes pol Muji Ediyanto akan menindak para supir angkutan umum yang

Banjir bandang dan tanah longsor di kabupaten Humbang Hasundutan sumatera Utara

Banjir bandang dan tanah longsor di kabupaten Humbang Hasundutan sumatera Utara

Humbahas,bersamariaunews.com Bencana alam banjir bandang dan tanah longsor terjadi di kabupaten Humbang Hasundutan terjadi Jumat malam 1 Desember 2023 sekitar

Perketat pengamanan WBP Rutan Labuhan Deli jelang Natal dan tahun Baru

Perketat pengamanan WBP Rutan Labuhan Deli jelang Natal dan tahun Baru

Labuhan Deli,bersamariaunews.com, Direktorat jenderal pemasyarakatan mengeluarkan surat edaran kemenkumham tentang peningkatan kewaspadaan menjelang hari natal dan tahun Baru 2024, kanwil

Presiden RI Joko Widodo melantik jenderal TNI Maruli Simanjuntak

Presiden RI Joko Widodo melantik jenderal TNI Maruli Simanjuntak

Jakarta, bersamariaunews.com Presiden RI bapak Joko Widodo resmi melantik jenderal TNI Maruli Simanjuntak sebagai KASAD mengantikan pejabat sebelumnya jenderal TNI

Mobil Sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN

Mobil Sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN

Medan, bersamariaunews.com, - Mobil sport Porsche Menabrak Tembok Pagar Kantor Satuan SAMAPTA POLRESTABES MEDAN, di jalan putri hijau, Medan Rabu

Pj.Bupati Kampar Tinjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Pj.Bupati Kampar Tinjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Bangkinang Kota, bersamariaunews.com. Memasuki Hari terakhir Pelaksanaan Bazaar Expo Kampar 2024 PJ. Bupati Kampar Hambali.SE.MH Meninjau Seluruh Stand Bazaar Expo

Seorang gadis 12 tahun tewas tenggelam di sungai Batang kuis Deli Serdang

Seorang gadis 12 tahun tewas tenggelam di sungai Batang kuis Deli Serdang

batangkuis,bersama Riau news.com seorang anak gadis berumur 12 tahun bernama SAKILA diduga hanyut di sungai Batang kuis perbatasan antara desa

Dua orang anggota TNI AL tersambar petir Rabu 24 April 2024

Dua orang anggota TNI AL tersambar petir Rabu 24 April 2024

Jakarta Timur, bersamariaunews.com telah ditemukan Dua orang anggota TNI AL korban tersambar petir pada hari Rabu 24 April 2024 sekira