Bersama Riau News

Bupati Dorong Pelaku UMKM Melek Sistim Keuangan Digital

Ditulis oleh: emeni | October 21, 2023

TELUKKUANTAN – Bupati Kuantan Singingi Drs. H. Suhardiman Amby, Ak. MM menghadiri zoom meeting secara serentak bersama 12 Kabupaten/Kota Se-Provinsi Riau pada kegiatan Bulan Inklusif Keuangan (BIK) Tahun 2023 di Pendopo Rumah Dinas, Rabu (18/10/2033).

Sehubungan dengan pelaksanaan puncak kegiatan Bulan Inklusi Keuangan ( BIK ) Tahun 2023 Provinsi Riau dengan tema “Akses Keuangan Merata Masyarakat Sejahtera”, maka dilaksanakan kegiatan edukasi dan literasi secara serentak di 12 Kabupaten/Kota yang dibuka secara langsung oleh Gubernur Riau Drs. H. Syamsuar, M. Si.

Bupati Kuansing Drs. H. Suhardiman Amby, mendorong pemerataan akses Keuangan bagi masyarakat, terutama pelaku usaha UMKM.

Program pelatihan dari Otoritas Jaksa Keuangan ini merupakan bagian dari percepatan perekonomian serta untuk menata keuangan dengan sistem digital, terutama kepada pelaku UMKM lokal.

Selain itu Bupati mengajak para pelaku UMKM sebagai upaya pembinaan di era digitalisasi ini untuk mengikuti perkembangan zaman, mempermudah, mempercepat proses transaksi oleh para pelaku UMKM.

“Tidak Perlu Membawa Uang Cukup Bertransaksi Menggunakan Handphone,” katanya.

Sementara Gubernur Riau Syamsuar mengatakan, agenda ini digelar untuk meningkatkan pemahaman dan mendekatkan masyarakat akan produk layanan, mendorong akselerasi penambahan jumlah rekening, kredit dan pembiayaan, menumbuhkan kepedulian dan budaya menabung serta perlindungan konsumen.

Memperingati pelaksanaan puncak Bulan Inklusi Keuangan Tahun 2023 Provinsi Riau, Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi bersinergi dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Pelaku Usaha Jasa Keuangan (PUJK) melaksanakan kegiatan pelatihan bersama perwakilan OPD dan Pelaku UMKM sesuai dengan tema “Akses Keuangan Merata Masyarakat Sejahtera”.

Selain Bupati hadir juga Waka II DPRD Juprizal, SE. M. Si, Asisten II Ir. Maisir, Kadis Kopdagrin Mardansyah, S. Sos. MM, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama Pelaku Usaha Jasa Keuangan (PUJK) perwakilan OPD serta pelaku UMKM.* (Jok)

Berita Terbaru

Video Terbaru

Banner tidak ditemukan.

Berita Lainnya

Sesosok Mayat ditemukan dibawa jembatan tol belmerah martubung

Sesosok Mayat ditemukan dibawa jembatan tol belmerah martubung

Medan labuhan.bersama Riau news.com . Sesosok mayat jenis kelamin pria ditemukan di Awah jembatan tol belmerah martubung diduga mayat pria

Pencarian 10 korban banjir bandang di Humbang Hasundutan masih dilakukan

Pencarian 10 korban banjir bandang di Humbang Hasundutan masih dilakukan

Humbang Hasundutan,bersamariaunews.com pencarian 10 orang korban banjir bandang di Humbang Hasundutan masih dilakukan di hari ke lima 9/12/2023, Pencarian para

PENGUMUMAN DIBUTUHKAN: WARTAWAN MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

PENGUMUMAN DIBUTUHKAN: WARTAWAN MEDIA ONLINE BERSAMARIAUNEWS.COM

Dibutuhkan: Wartawan untuk daerah PEKANBARU, DUMAI, SIAK , ROHIL , ROHUL , KAMPAR, KISARAN, KUBU, SERGAI, BATAM,MEDAN BINJAI LANGKAT TANJUNG

Tempat Produksi NARKOBA Jenis Happy Water di Gerebek Polisi dari Polrestabes Medan

Tempat Produksi NARKOBA Jenis Happy Water di Gerebek Polisi dari Polrestabes Medan

Pengerebekan tempat produksi Narkoba jenis happy water disebuah rumah di jalan Rakyat yang dilakukan oleh Satres Narkoba Polrestabes Medan Jumat

masa sisa jabatan bupati Deli Serdang

masa sisa jabatan bupati Deli Serdang

Deli Serdang, bersamariaunews.com. Sisa masa jabatan bupati Deli Serdang bapak H.Ashari Tambunan yang tinggal 27 hari ke depan dan wakil

Polrestabes Medan Gelar Apel Sispam Kota Hadapi Natal dan tahun Baru 2024

Polrestabes Medan Gelar Apel Sispam Kota Hadapi Natal dan tahun Baru 2024

Medan,bersamariaunews.com, Kapolrestabes Medan Kombes pol Teddy Jhon Sahala Marbun Sik.MH . Pimpin Pelaksanaan Apel  Sistem Pengamanan ( Sispam ) Kota,

Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat

Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat

Langkat , bersamariaunews.com. Telah terjadi tanah longsor dikawasan Langkat tepatnya di tugu piun dan liang  lebah panah semelir  pukul 16.00

PROFESIONAL DAN INTERNATIONAL TIDAK BISA DIUKUR DGN SERTIFIKASI (UKW)

PROFESIONAL DAN INTERNATIONAL TIDAK BISA DIUKUR DGN SERTIFIKASI (UKW)

Medan,Bersama Riau News.com.UKW Hanya Sebatas Legalitas Dan Syarat Administrasi Yg Mnyatakan Wartawan tsb Profesional,Namun Bukan Berarti Wartawan Yg Sudah Bersertifikasi

Hati hati dan waspada tentang kartu fisik DANA itu hoax

Hati hati dan waspada tentang kartu fisik DANA itu hoax

Percut,bersamariaunews.com.ketua lembaga PSP k3 pusat heriyanto meminta kepada masyarakat luas agar berhati-hati dengan yang beredar di Facebook tentang Dana mengeluarkan

ICMI SUMUT DUKUNG PROGRAM KAPOLDASU BERANTAS NARKOBA DAN GENG MOTOR

ICMI SUMUT DUKUNG PROGRAM KAPOLDASU BERANTAS NARKOBA DAN GENG MOTOR

Medan.Bersamariaunews.com. Ikatan Cendekiawan muslim Indonesia ( ICMI ) Sumut mendukung program Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan dalam memberantas peredaran narkoba